A. Pengertian Bunga Tabungan Rekening tabungan adalah produk simpanan bank yang penyetoran dana ataupun penarikan dana dapat dilakukan kapan saja. Menurut UU perbankan No.10 Tahun 1998 adalah tabungan merupakan simpanan yang pada penarikannya hanya dapat dilakukan menurut syarat tertentu yang telah disepakati, namun tidak dapat ditarik dengan cek, bilyet, giri, atau alat lainnya yang sama dengan hal itu. Penarikan uang dari rekening tabungan dapat dilakukan dengan menggunakan buku tabungan atau slip penarikan di bank ataupun ATM. Sedangkan penyetorannya dapat dilakukan melalui mesin cash deposit (CDM) atau langsung ke mengunjungi kantor cabang bank dengan buku tabungan. Cara membuka rekening tabungan Untuk membuka rekening tabungan, nasabah cukup menempuh langkah berikut: Langkah 1 Persiapkan uang simpanan diatas saldo minimum Langkah 2 Kunjungi kantor cabang bank terdekat Langkah 3 Bawakan kartu identitas (KTP, SIM atau Paspor) dan NPWP jika perlu sebagai persyarata...
Blog Ceria Akuntansi Membahas materi pelajaran akuntansi mulai dari konsep dasar akuntansi, konsep dasar debit dan kredit, konsep jurnal, memproses buku besar sampai dengan menyusun laporan keuangan